GIVE RADIO IKOM UNIVET













Redaksi / Pemasangan Iklan






Total Tayangan Halaman

Luar Biasa! Chyara Raih 5 Emas 5 Perak dan 1 Perak Piala Walikota Solo
![]() |
Chyara saat menerima tropi dan medali Kejuaraan Renang Antar Perkumpulan Nasional. |
Luar Biasa! Chyara Raih 5 Emas 5 Perak dan 1 Perak Piala Walikota Solo
Solo- majalahlarise.com -Kecintaannya terhadap olahraga renang menjadikan luar biasa Chyara Nayla Aretha berhasil gondol 5 emas, 5 perak dan 1 perak dalam Kejuaraan Renang Antar Perkumpulan Nasional. Siswa kelas 5 tahfizul quran SD Muhamamdiyah 1 Ketelan Surakarta sukses sabet Piala Walikota Solo Tahun 2023 di Kolam Renang Tirtomoyo Manahan, Surakarta pada 12 – 14 Mei 2023, Rabu (17/5/2023).
“Bagian yang menggembirakan bagi saya adalah saya harus menjadi bagian dari proses perlombaan. Alhamdulillah saya dapat dukungan kedua orang tua dan wali kelas bu Dyah Ayu Ratnaningsih, berhasil mengikuti 11 nomor gaya dari 13 nomor gaya,” ujar Chyara putri kelahiran Surakarta, 28 Januari 2012.
Chyara menjelaskan dengan menjalani latihan sepenuh hati dan menjaga mental mampu meraih pretasi yang membanggakan bagi sekolah, orang tua dan club. Tidak ada usaha yang mengkhianati hasil.
Hingga membuat memenangkan Juara 1 baik 200 M Gaya Bebas Putri 200 M Gaya Ganti Perorangan 200 M Gaya Dada Putri 200 M Gaya Punggung Putri 100 M Gaya Punggung Putri. Juara 2 mulai dari 50 M Gaya Dada Putri 50 M Gaya Punggung Putri 50 M Gaya Kupu Kupu Putri 100 M Gaya Kupu Kupu Putri 200 M Gaya Kupu Kupu Putri dan Juara 3, 100 M Gaya Dada Putri.
“Menyandang predikat Most Outstanding Swimmer Age Group IV Female Piala Walikota Solo Tahun 2023. Acara ini dibuka oleh Ketua Umum PRSI Jawa Tengah bapak Hartadi Noertjojo. Saya ikut Pasific Swimming Indonesia (PA), dengan bimbingan yang penuh kekeluargaan Coach RB Sukma dan Coach Gravita,” ucapnya.
Harapan setelah juara, “Semoga kedepannya bisa lebih memperbaiki waktu lagi karena bagi chyara ini bukanlah akhir dari suatu Kejuaraan tetapi merupakan awal dari babak baru untuk kejuaraan selanjutnya. Pesan dari Chyara jangan pernah patah semangat, jalani dan nikmati setiap prosesnya, setiap usaha pasti akan membuahkan hasil dan yang terpenting adalah jangan pernah lupa salat 5 waktu dan berdoa, karena tanpa ijin dari Allah semua akan menjadi sia-sia,” pungkasnya. (Sofyan)
Baca juga: Hampir Semua Wisudawan Ilmu Komunikasi Univet Bantara Sebelum Lulus Diterima Karja
Top 5 Popular of The Week
-
5 KOMPONEN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI Oleh: Novi Astutik, S.Pd.SD SD Negeri 4 Wonogiri, Wonogiri Jawa Tengah Novi Astutik, S.Pd.SD ...
-
FILSAFAT JAWA KIDUNGAN “ANA KIDUNG RUMEKSA ING WENGI” Oleh: Sri Suprapti Guru Bahasa Jawa di Surakarta Sri Suprapti Filsafat Jawa a...
-
Proses pembuatan jenang tradisional. Melihat Lebih Dekat Usaha Jenang Tradisional 'UD TEGUH' Kedung Gudel Kenep Sukoharjo- majala...
-
ICE BREAKING SALAM PANCASILA TINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MENGGALI IDE PENDIRI BANGSA TENTANG DASAR NEGARA Oleh : Suheti Priyani, S.Pd Guru M...
-
ALAT PERAGA ULAR TANGGA NORMA DAN KEADILAN SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN PPKn Oleh: Sulistiani, S.Pd Guru SMP Negeri 3 Satu Atap Mijen, Demak J...
-
TRADISI KROBONGAN Oleh: Aris Prihatin SMPN 1 Manyaran, Kecamatan Manyaran, Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah Aris Prihatin Masyarakat J...
-
PEMANFAATAN APOTEK HIDUP DI LINGKUNGAN SEKOLAH Oleh : Rosi Al Inayah, S.Pd Guru SMK Farmasi Tunas Harapan Demak, Jawa Tengah Rosi Al Inayah...
-
PENDIDIKAN DI ERA GLOBALISASI Oleh : Wahyu Sri Ciptaningtyaswuri, S.Pd.SD Guru SDN Kaliayu, Cepiring, Kendal Jawa Tengah Wahyu Sri Ciptaning...
-
Kepala SMP Negeri 8 Surakarta, Triad Suparman, M.Pd beserta bapak ibu guru dan siswa foto bersama dengan karya tulisan kata-kata mutiara. ...
-
PERMAINAN OLAHRAGA DALAM PENJAS ADAPTIF BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS Oleh : Agus Dwi Surahman, S.Pd Guru SLB BC YSBPD Wuryantoro, Wonogiri ...
Tidak ada komentar: