













Redaksi / Pemasangan Iklan






Total Tayangan Halaman


INKAI Wonogiri Gelar UKT (Uji Kenaikan Tingkat) Diikuti 267 Peserta
![]() |
Kegiatan UKT diikuti 267 peserta dan 39 MSH. |
INKAI Wonogiri Gelar UKT (Uji Kenaikan Tingkat) Diikuti 267 Peserta
Wonogiri- majalahlarise.com -INKAI (Institut Karate-Do Indonesia) cabang Wonogiri sukses menggelar Uji Kenaikan Tingkat. Minggu, 7 November 2021 di GOR Gaguk Tirta Lestari Jatisrono Wonogiri.
Salah satu panitia sekaligus mewakili tuan rumah Senpay Agus Suroto S.E. menyampaikan kegiatan ini bertujuan untuk menguji kemampuan, kualitas dan mentalitas kohey. Selain itu, mencetak karate-ka sejati, tangguh, rendah hati, dan berintegritas tinggi.
"Kegiatan UKT diikuti 267 peserta dan 39 MSH. Sedangkan hasil dari kegiatan tersebut telah meluluskan 100%," terangnya.
Dalam kegiatan tersebut menghasilkan 5 kohey lulusan terbaik diantaranya 1. Dian Widarti 39 tahun. 2 Aiko Alysha Zaskya Inka, 11 tahun. 3. Satria Mahasora 8 tahun, 4. Aulia Yoona Tahara 7 tahun. 5. Jhon Chain.O.D, 12 tahun.
Salah satu peserta Dian Widarti berharap INKAI Wonogiri bisa rutin mengadakan pembinaan ke Dojo ranting untuk menambah semangat dan pengalaman kohey.
Dian juga mengucapkan terima kasih kepada INKAI Wonogiri yang telah memberikan pengalaman dan pelajaran berharga bagi dirinya sekaligus dapat melatih mental, spiritual, kerja keras, tanggung jawab dan pantang menyerah. "Jayalah selalu INKAI Wonogiri," ujarnya sambil mengepalkan tangan tanda semangat. (Syarif/ Sofyan)
Baca juga: Siswa SMPN 1 Manyaran dan SMPN 1 Eromoko Belajar Bersama di Museum Wayang
Top 5 Popular of The Week
-
FILSAFAT JAWA KIDUNGAN “ANA KIDUNG RUMEKSA ING WENGI” Oleh: Sri Suprapti Guru Bahasa Jawa di Surakarta Sri Suprapti Filsafat Jawa a...
-
Kepala SMP Negeri 8 Surakarta, Triad Suparman, M.Pd beserta bapak ibu guru dan siswa foto bersama dengan karya tulisan kata-kata mutiara. ...
-
ALAT PERAGA ULAR TANGGA NORMA DAN KEADILAN SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN PPKn Oleh: Sulistiani, S.Pd Guru SMP Negeri 3 Satu Atap Mijen, Demak J...
-
PENTINGNYA PENGGUNAAN BAHASA JAWA KRAMA DIKALANGAN REMAJA PADA ABAD 21 Oleh : Kunaniyah, S.Pd Guru Bahasa Jawa SMP Islam Al Bayan Wiradesa,...
-
PENDIDIKAN KARAKTER DALAM KONTEKS MERDEKA BELAJAR Oleh: Novita Ariningtyas Azis Saputri, S.Pd Guru SMA Islam Al Azhar 7 Solo Baru, Sukoharjo...
-
MODEL LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK PERMAINAN UNTUK MENGURANGI PERILAKU AGRESIF SISWA Oleh : Ibnu Nadziir, S.Pd. SMP Negeri 2 Karanggaya...
-
Master Setiawan, narasumber sekaligus pimpinan LKP Matematika Indonesia saat memberikan pelatihan matematika kepada calon tenaga kerja mag...
-
Aszhari Aprilia Martianingrum saat foto bersama peserta pelatihan bisnis rumahan “Keju Aroma” dengan menggunakan media sosial. Tetap Pro...
-
Fitriana Rafsanjani saat mendampingi anak-anak dalam permainan edukatif pesan bersambung. Asyiknya Permainan Edukatif Pesan Bersambung Bersa...
-
MELEMAHNYA SIKAP SOPAN SANTUN DIKALANGAN PESERTA DIDIK DI ERA GLOBALISASI Oleh: Rizka Hanifah, S.Pd Guru SMP Negeri 2 Plantungan, Kendal Jaw...
Tidak ada komentar: