















Pemasangan Iklan






Total Tayangan Halaman



Diusia ke-27 BPR Shinta Bhakti Wedi Tetap Tumbuh dan Berkembang di Tengah Pandemi

![]() |
Jajaran Direksi dan karyawan saat foto bersama. |
Diusia ke-27 BPR Shinta Bhakti Wedi Tetap Tumbuh dan Berkembang di Tengah Pandemi
Klaten- majalahlarise.com -Di tengah pandemi covid-19 yang belum berakhir PT BPR Shinta Bhakti Wedi (SBW) bertempat di kantor pusat yang terletak di Jl. Raya Wedi Bayat Km 1 Wedi merayakan ulang tahun yang ke-27, Jumat (17/9/2021).
Peringatan ulang tahun ke-27 dirayakan dengan sederhana namun penuh makna. Dalam sambutannya, Direktur Utama PT BPR SBW, M. Nugraha, berharap dengan bertambahnya usia BPR SBW tetap mampu tumbuh dan berkembang di tengah pandemi.
Dalam pesannya, M. Nugraha, memberikan dorongan kepada para karyawan agar tetap semangat dan optimis dalam menghadapi pandemi Covid-19.
"Kita bersyukur di tengah pandemi saat ini BPR SBW mampu tumbuh berkembang dan kinerja keuangan dalam keadaan sangat sehat. Pada akhir bulan ini kita akan menerima award dari Majalah Infobank sebagai BPR dengan kriteria aset di bawah 100 milyar dengan predikat sangat Baik," ungkapnya.
Lebih lanjut, M. Nugraha didampingi Direktur Fungsi Kepatuhan, Y. Hery Susanto menyampaikan ucapan terima kepada seluruh karyawan yang telah bekerja keras yang saling bahu membahu dalam memajukan BPR SBW.
"Tidak lupa kami juga mengucapkan terimakasih atas kepercayaan masyarakat dan para nasabah yang telah menempatkan dana kepada BPR SBW, " ungkapnya mengkhiri sambutan.
Acara diakhir dengan pemotongan tumpeng dan doa bersama berlangsung dengan khidmat. (Sofyan)
Baca juga: Prodi Ilmu Komunikasi FISIP Univet Bantara Menggelar Workshop Penyusunan Kurikulum MBKM
Top 5 Popular of The Week
-
FILSAFAT JAWA KIDUNGAN “ANA KIDUNG RUMEKSA ING WENGI” Oleh: Sri Suprapti Guru Bahasa Jawa di Surakarta Sri Suprapti Filsafat Jawa a...
-
Kepala SMP Negeri 8 Surakarta, Triad Suparman, M.Pd beserta bapak ibu guru dan siswa foto bersama dengan karya tulisan kata-kata mutiara. ...
-
PENDIDIKAN KARAKTER DALAM KONTEKS MERDEKA BELAJAR Oleh: Novita Ariningtyas Azis Saputri, S.Pd Guru SMA Islam Al Azhar 7 Solo Baru, Sukoharjo...
-
PEMANFAATAN APLIKASI WORDWALL SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DITENGAH PANDEMI COVID-19 PADA SISWA SMP Oleh: Titin Umayah, S.Pd. Guru SMP Islam ...
-
ALAT PERAGA ULAR TANGGA NORMA DAN KEADILAN SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN PPKn Oleh: Sulistiani, S.Pd Guru SMP Negeri 3 Satu Atap Mijen, Demak J...
-
Prosesi pengalungan samir sebagai tanda diwisuda dan dilepas siswa kelas 12 SMK Muhammadiyah 2 Wuryantoro. Akhirussanah SMK Muhammadiyah 2...
-
MEMBANGUN KARAKTER SISWA MELALUI PEMBELAJARAN BAHASA JAWA Oleh: Ariyani, S.Pd SMP Negeri 3 Satu Atap Jatipurno, Wonogiri Jawa Tengah Ariyani...
-
Siswa dan guru saat mengikuti lomba estafet sarung. Estafet Sarung Meriahkan Class Meeting SMP Negeri 2 Giritontro Wonogiri- majalahlarise....
-
PENTINGNYA PENGGUNAAN BAHASA JAWA KRAMA DIKALANGAN REMAJA PADA ABAD 21 Oleh : Kunaniyah, S.Pd Guru Bahasa Jawa SMP Islam Al Bayan Wiradesa,...
-
Penampilan tari Kukilo pada pentas kreasi dan seni di MPLS SMPN 2 Giritontro. Hari Terakhir MPLS, SMPN 2 Giritontro Gelar Permainan Outbo...
Tidak ada komentar: